Pemkot Ambon Gelar Apel Dan Pencanagan Sepuluh Juta Bendera Merah Putih

 

Ambon,MG.com- Pemerintah kota ambon mengelar apel dan pencanagan sepuluh juta bendera merah putih yang berlangsung lapangan parkir balaikota,Senin ( 08/08/22).

“Penyerahan bendera merah putih diserahkan langsung oleh sekertaris kota ambon Agus Rirrimasse kepada perwakilan aparatur sipil negara ( ASN ).

“Dalam arahan hari ini kita mengelar apel dan pencanagan sepuluh juta bendera merah putih yang digagas secara nasional maka pemerintah kota ambon membagikan ke aparatur sipil negara ( ASN ) dan kita akan turun ke jalan untuk membagikan bendera bagi masyarakat baik yang mengunakan kendara roda dua dan roda empat

“Pembagian bendera merah putih sesuai dengan arahan dari penjabat walikota ambon Bodewin wattimena untuk membagikan bendera merah putih kepada masyarakat untuk bagemana mereka menyadari sungguh makna kemerdekaan selama ini

“Oleh karena itu aparatur sipil negara ( ASN ) pemerintah kota ambon harus menjadi contoh kepada masyarakat sebagai teladan soledaritas itu kita mulai dari diri sendiri

“Tak lupa pula kita akan membagikan kepada OPD dan OPD membagikan ke desa binaan yang ada dikota ambon diharapakan pendistribusi ke desa binaan sebelum hari kemerdekaa 17 agustus

“Dirinya menghimbau masyakatan dan OPD harus memasang umbul – umbul bendera di kantor – kantor dan depan rumah itu semua dapat memaknai semangat kemerdekaan ( Fal )

Pos terkait